Demi Menjaga Kedisiplinan Personil Polsek Gunungpuyuh Laksanakan Kegiatan Gaktiplin

    Demi Menjaga Kedisiplinan Personil Polsek Gunungpuyuh Laksanakan Kegiatan Gaktiplin
    Demi Menjaga Kedisiplinan Personil Polsek Gunungpuyuh Laksanakan Kegiatan Gaktiplin

    SUKABUMI – Polsek Gunungpuyuh melaksanakan kegiatan Gaktiplin (Penegakan Penertiban dan Disiplin)  yang di selenggarakan oleh Sie Propam Polres Sukabumi Kota. Senin, (19/06/2023).

    Kegiatan tersebut berlangsung di Lapangan terbuka depan Mako Polsek Gunungpuyuh, Dalam pelaksanaanya di Pimpin oleh Baur Provos Sie Propam Polres Sukabumi Kota Aipda Yatman di dampingi oleh 3 personil Sie Propam Polres Sukabumi Kota.

    Kegiatan tersebut di hadiri oleh Para Kanit, Kasi Serta para Anggota Polsek Gunungpuyuh Lainnya.

    Dalam pemeriksaan tersebut meliputi kelengkapan diri personil seperti KTP, SIM, KTA, Sikap Tampang, Senjata api personil serta kelengkapan lain yang harus di miliki oleh setiap anggota.

    Dalam kegiatan Gaktibplin oleh Sie propam polres sukabumi kota terhadap seluruh Personil Polsek Gunungpuyuh ada penekanan dari Sie propam polres sukabumi kota yaitu, Agar personil polsek Gunungpuyuh lebih bijak menggunakan Medsos dan sampaikan kepada isteri dan keluarganya.

    Untuk personil yang memegang Senpi agar di jaga keamanan nya serta penggunaan nya dan bagi personil yang memegang senpi harus ada persetujuan dari isteri.

    Ucapan terimakasih dari kasi Propam untuk personil polsek Gunungpuyuh tidak diketemukan pelanggaran dan pertahankan bagi semua personil polsek Gunungpuyuh. 

    Baur Provos Sie Propam Polres Sukabumi Kota mengatakan kegiatan ini di lakukan untuk meningkatkan Kedisiplinan Personil Baik disiplin diri maupun disiplin dalam bekerja, “ungkapnya.

    polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cireunghas sambangi Kepala Desa dan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Galakkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polri Pernah Mendapatkan Anugrah Sakanti Yana Utama dari Presiden RI, Ini Sejarahnya 
    Kepedulian Presiden RI Jokowi : Kesetaraan Bagi Kaum Rentan Khususnya Disabiltas Dalam Rekrutmen Polri 
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Safari Solat Subuh Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Menguatkan Iman dan Kebersamaan di Masjid Nuurul Bayan

    Ikuti Kami